Kalender Hijriyah di Mi Calendar



FAIRUSMAJID - Tahukah Anda bahwa Mi Calendar dapat menampilkan bulan dan tahun Hijriah?

Jika belum, berikut cara mengaktifkan kalender Hijriah di Mi Calendar. Pastikan Mi Calendar Anda dalam versi terbaru


1. Buka aplikasi Mi Kalender di ponsel Anda



2. Klik ikon 3 titik di pojok kanan atas



3. Pilih Pengaturan



4. Di bagian "Umum", pilih menu "Kalender tambahan".



5. Kemudian pilih Hijriah Sambat.



6. Selesai
Kalender Mi Anda sudah menunjukkan bulan dan tahun Hijriah.



0 Response to "Kalender Hijriyah di Mi Calendar"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel